Pesawat Awan, Pesawat Terbang Masa Depan

Share

Para penumpang nantinya bisa berjalan di atap pesawat masa depan ini saat melayang untuk melihat pemandangan di langit. Pesawat masa depan ini jelas tampak menakjubkan.

Perancang asal Portugis, Tagro Barros, berhasil merancang pesawat awan pertama dunia. Ia yakin, ide revolusioner ini segera menjadi kenyataan. Passing Cloud ini merupakan ide untuk mode transportasi yang dirancang untuk pelancing yang tak ingin terganggu pada tujuan perlajanan .

Pesawat yang digerakkan angin ini akan melayang di Amerika Serikat (AS) dan memberi para penumpangnya pemandangan unik. Barros mengatakan, “Tujuan proyek ini adalah meminalisir jejak karbon dan memberi alat transportasi yang inovatif, estetik dan dinamis”.

Di sisi lain, Barros berharap ingin rancangan pesawatnya segera diproduksi namun ia tak tahu kapan pesawat ini akan dibuat. “Hanya butuh waktu dan kesempatan. Namun, target awal saya sudah tercapai, yakni menunjukkan rancangan pesawat ini”.


Sudah puaskah pasangan anda? Dapatkan infonya disini ...


Artikel Seks

Resep Masakan

Sponsor

 

Merapi Media - Sumber Informasi, Inspirasi dan Imajinasi. Copyright 2008 All Rights Reserved Revolution Two Church theme by Brian Gardner Converted into Blogger Template by Bloganol dot com