Mesin Fotokopi dari Emas

Share

Jakarta - Apa yang membuat pria ini menciptakan mesin fotokopi dari emas?Perangkat elektronik kantoran tak perlu mewah-mewah. Tapi desainer asal Amerika, Yogi Proctor, menciptakan mesin fotokopi yang terbuat dari emas.
Sebenarnya mesin fotokopi Canon ini tidak bisa memfotokopi apapun. Proctor menciptakannya sebagai karya seni. Ia sengaja memasang lampu yang mondar-mandir pada ‘mesin fotokopi’ itu supaya karyanya seperti mesin fotokopi sungguhan. Canon 2011 ini berukuran 33 x 27 x 48 inci dan berlapis emas murni.
“Membuat kopi atau salinan adalah sesuatu yang indah. Setiap orang membuat salinan dengan caranya masing-masing,” ujarnya seperti dikutip dari Etnies.


Sudah puaskah pasangan anda? Dapatkan infonya disini ...


Artikel Seks

Resep Masakan

Sponsor

 

Merapi Media - Sumber Informasi, Inspirasi dan Imajinasi. Copyright 2008 All Rights Reserved Revolution Two Church theme by Brian Gardner Converted into Blogger Template by Bloganol dot com